SANGATTA – Dinas Komunikasi Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfo Staper) Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Bidang Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) dan Kehumasan melakukan pertemuan Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) diWisata Bukit Hujau, Desa Kandolo, Kecamatan Teluk Pandan, Rabu (05/6/2024). Dalam pertemuan tersebut berlangsung dengan hangat dengan suasan mencair, ada tanya jawab oleh KIM Bukit Hijau dengan jajaran Diskominfo Staper Kutim. Yakni, ada tujuh poin yang menjadi kesimpulan. Diantaranya, Pertama, maksud dan tujuan dari KIM sebagai wadah untuk mendapatkan dan menyalurkan informasi bagi masyarakat Dua, malam satu desa tidak ada batasan jumlah KIM Tiga, masing-masing komunitas untuk lebih giat menyalurkan informasi-informasi sesuai…
Penulis: admin
SANGATTA – Dalam Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK), Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kutim, Achmad Junaidi mengatakan bahwa pihak menggandeng Ikatan Praktisi Dan Ahli Demografi Indonesia (IPADI) Universitas Mulawarman (UNMUL) Samarinda. “Kedepan apapun yang kami butuhkan, untuk mengembangakan mau majukan DP2KB ini dengan programnya termasuk stunting, kami akan banyak menggandeng para akademisi, para praktisi yang memang paham secara teori dan bagaimana mengimplementasikan itu di lapangan,” ucap Kadis DPPKB Kutim Achmad Junaidi, saat mengawali sambutannya, pada Sosialisasi Penyusunan Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK) Kabupaten Kutai Timur tahun 2024, yang dibuka oleh Asisten Pemerintahan Umum…
SANGATTA – Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Pemkab Kutim) melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) menggelar Sosialisasi Penyusunan Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK) Kabupaten Kutai Timur tahun 2024. Kegiatan yang diikuti 21 stakeholder tersebut, dibuka oleh Asisten Pemerintahan Umum dan Kesejahteraan Rakyat (Pemkesra) Poniso Suryo Renggono, di Ruang Tempudau, Kantor Bupati, Pusat Pemerintahan Kabupaten Kutim, Rabu (05/6/2024). “Atas nama pemerintah daerah, kami memberikan apresiasi Kepada Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana yang melaksanakan sosialisasi penyusunan Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK) bekerjasama dengan Ikatan Praktisi Dan Ahli Demografi Indonesia (IPADI). Semoga dengan adanya sosialisasi lintas instansi ini, dapat mengetahui dan…
SANGATTA – Selasa (04/6/2024) Wakil Bupati Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kasmidi Bulang melepas keberangkatan Atlet Shorinji Kempo Kabupaten Kutim, yang akan berlaga pada ajang Kejuaraan Nasional Rektor Unhas Cup XVI. Untuk diketahui, para Atlet Shorinji Kempo Kutim tersebut bakal berlaga pada tanggal 6-9 Juni 2024 di Makassar. Pelepasan 10 kontingen Shorinji Kempo Kutim dilaksanakan Halaman Rumah Pribadi Wabup Kasmidi, tepatnya di Jalan Poros Bontang-Sangatta, Dusun Danau Raya Kecamatan Sangatta Selatan. Wabup Kutim H Kasmidi Bulang yang juga sebagai Ketua Perkemi Kutim menyampaikan bahwa momen ini sangat penting bagi Perkemi Kutim. “Para atlet ini selain bertanding juga akan membawa panji-panji Perkemi…
SANGGATTA – Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfo Staper) Kutai Timur (Kutim) Gelar Rapat Final Persiapan Monitoring Evaluasi Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) di Ruang rapat Diskominfo Staper Kutim, Selasa, (04/6/2024). Kegiatan dibuka oleh Kepala Dinas Kominfo diwakili oleh Sekretaris Rasyid, yang turut dihadiri oleh Kepala Bidang IKP dan Kehumasan dan jajarannya, serta Komunitas masyarakat Binaan Dinas Kominfo Staper yang tergabung pada KIM. Dalam kesempatan itu, Rasyid menyebut, bahwa keberadaan KIM merupakan kelompok independent yang mana berasal dari masyarakat dan untuk masyarakat, yang keberadanya membantu struktur desa, dalam hal penyampaian informasi kebijakan pemerintah ke masyarakat di lingkungan mereka. “ KIM…
SANGATTA – Selasa (04/6/2024) Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 tahun 2024 di Kabupaten Kutai Timur (Kutim) dimeriahkan dengan berbagai kegiatan, termasuk Pelayanan KB Serentak Sejuta Akseptor yang diselenggarakan di seluruh fasilitas kesehatan di Indonesia. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Achmad Junaidi mengatakan, Harganas menjadi momentum untuk mengingatkan seluruh rakyat Indonesia akan pentingnya keluarga sebagai sumber kekuatan bangsa. “Keluarga yang berkualitas menjadi kunci dalam mewujudkan pembangunan berkelanjutan dan percepatan penurunan stunting,” jelasnya. Salah satu upaya nyata dalam mewujudkan keluarga berkualitas adalah dengan melaksanakan program Keluarga Berencana (KB). Dalam rangka Harganas 2024, Dinas DPPKB Kutai Timur menargetkan pelayanan…
SANGATTA – Perhelatan akbar Musabaqoh Tilawatil Quran Tingkat Kabupaten Kutai Timur ke XVII tinggal menghitung hari. Berbagi agenda dipersiapakan panitia kabupaten mulai dari kesiapan data, koordinasi lintas sektoral, kesiapan arena dan Koordinasi dengan Camat dari 18 Kecamatan yang ada di Kutai Timur. Teranyar, guna memantapkan persiapan seluruh kafilah, maka digelar Rakor teknis dengan seluruh Camat, Kepala Urusan Agama dan Ketua LPTQ 18 Kecamatan, Senin (03/6/2024) lalu. Asisten Pemerintahan Umum dan Kesejahteraan Rakyat (Pemkesra) Poniso Suryo Renggono dalam sambutannya Ketua Umum Lembaga Pengembagan Tilawatil Quran (LPTQ) yang dibacakan menyebut, perhelatan ini bukan hanya untuk satu atau dua kecamatan. Tetapi kegiatan ini…
SANGATTA – Gereja Kemah Injil Indonesia (GKII) Se Kutai Timur (Kutim) gelar Pekan Perkariauan Tahun 2024. Kegiatan tersebut dilaksanakan selama tiga hari, mulai tanggal 3 Juni sampai dengan 6 Juni 2024. Pekan Perkariauan yang mengusung sub tema “Menjadi Perkariauan gang Sehat, Berdampak Bagi Gereja dan Keluarga” tersebut dipusatkan di Desa Gemar Baru, Kecamatan Muara Ancalong. Ditandai dengan pemukulan gong, Kegiatan yang dihadiri oleh seluruh jemaat GKII Se Kutim itu, dibuka oleh Wakil Bupati Kutim, H Kasmidi Bulang, Senin (03/6/2024) di Gereja GKII, Desa Gemar Baru, Kecamatan Muara Ancalong Selain Wabup Kasmidi Bulang, juga tampak hadir pada pembukaan beberapa anggota DPRD…
LONG MESANGAT – Wakil Bupati Kabupaten Kutai Timur (Kutim) Kasmidi Bulang menghadiri Hari Jadi Dusun Ngelin, Desa Melan, Kecamatan Long Mesangat, Kabupaten Kutim. Dalam moment itu orang nomor dua di Pemerintah Kabupaten Kutim ini mengapresiasi atas kekompakan masyarakat Dusun Ngelin. ”Dusun Ngelin merupakan peradaban baru yang berada di Desa Melan. Usia 10 tahun Dusun Ngelin tergolong masih muda, tetapi saya mengapresiasi dari kekompakan masyarakatnya sangat luar biasa antusias dan kepeduliannya dalam membangun Dusun,” kata Wabup Kasmidi, Senin (3/6/2024) di Balai Kesenian Dusun Ngelin, Desa Melan, Kecamatan Long Mesangat. Tidak lupa pada kesempatan tersebut, Wabup Kasmidi menyampaikan rasa bahagianya. Karena bisa…
SANGATTA – Dinas Komunikasi dan Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfo Staper) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) melaksanakan rapat koordinasi internal terkait percepatan pelaksanaan program kegiatan dan penyerapan anggaran, Senin (03/6/ 2024) di Ruang Rapat, Diskominfo Staper Kutim, kawasan pusat perkantoran Pemkab Kutim, Bukit Pelangi, Sangatta. Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Kepala Dinas Ronny Bonar Hamonangan Siburian dan diikuti oleh Sekretaris Rasyid, Pejabat Struktural dan Fungsional serta seluruh staf Diskominfo Staper Kutim. Selain untuk mengevaluasi serapan anggaran, kegiatan ini juga sebagai monitoring pelaksanaan kegiatan masing-masing bidang. Dalam rapat tersebut Kadis Kominfo Staper Kutim Ronny meminta kepada seluruh penanggungjawab kegiatan untuk memanfaatkan anggaran…